Remaja GMIM

#TeensForChrist

Uji Publik Calon Juri-Juri PSR GMIM 2022

Sesuai dengan keputusan Rapat KPRS, kami akan melakukan uji publik kepada Calon Juri-juri dalam kegiatan PSR GMIM 2022. Uji Publik ini bertujuan untuk memastikan bahwa semua calon juri adalah Warga GMIM yang terdata di Sistem Informasi Terpadu (SIT) GMIM, tidak menjadi pelatih dan atau melakukan pemantapan peserta yang lebih dikenal dengan sebutan “poles” bagi calon peserta Pesta Seni Remaja Sinode GMIM tahun 2022. Jika ada yang mendapatkan calon juri yang melanggar ketentuan-ketentuan di atas dapat menghubungi KPRS GMIM dalam hal ini Sekretaris KPRS dengan melampirkan data-data pendukung yang diperlukan. Uji Publik ini dibuka sampai pada Selasa, 20 September 2022 jam 23:00 WITA. Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Adapun Calon Juri-Juri sebagai berikut:

MIX CHOIR SERI B
Pnt. Arnold Makawiahe
Richard Worung, S.Pd
Petrick Salhuteru

MIX CHOIR SERI A
Lady Waturandang Kimbal
Hepy Korah
Sandry Tanauma

MIX CHOIR SERI A1
Herman Sinapa
Dr.  Meyni Kaunang
Rivel Pakasi

MIX CHOIR SERI A TELADAN DAN EQUAL VOICE
Maikel Sanger
James Paulus
George Ruata

VOCAL  GRUP  SERI B
Jun Pakekong
Fero Kuron
Agam Manginsihi, S.Sos

VOCAL  GRUP  SERI A
Obet Takasengsengan
Yopi Sajow
Maxi Sentinuwu

VOCAL  GRUP  SERI A1 dan VOCAL  GRUP  SERI A TELADAN
Dolfi Pamikiran
Prof Urbanus
Feri Darosa

BINTANG VOKALIA TARUNA
Angga Manorek
Youke Pandaleke
Mercy D G. Lengkong, SE

BINTANG VOKALIA MADYA
Indra Nasirun, SH, MH
Pnt. Lodewyk Mamahani, SE, MM
Grace Pandaleke

BACA MAZMUR TARUNA
Pdt. Hanny Montolalu
Pdt. Gina Boediman
Pnt. Risky Tombeng

BACA MAZMUR MADYA
Pdt. Stenli Sela, M.Th
Pnt. Drs. Marthen Tombeg, M.Th
Pnt. Meilani Mongilala, ST

BAND ROHANI
Victor Noldi Demassabu, SH
Michael Laoh
Jack Lawalata

REBANA
Franita Wawolumaya
Jein Lanongbuka
Gladys Schramm

BANNERS
Pnt. Melky R. Patiwael
Stevin Awaeh
Kevin Tenda

TARIAN KREATIF
Pnt. Hard Runtuwene
Deni Montolalu
Roni Palar

THEATER
Aldes Sambalao
Sovian Lawendatu
Rahardi Gedoan

Read Previous

PIKVAR 2022: 3 hari 2 malam yang berkesan!

Read Next

Tata Ibadah Remaja GMIM 18-24 September 2022

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *