Remaja GMIM

Tag: rayon Bitung

KPRS Lantik Panitia Rapat Konsultasi Tahunan

KPRS Lantik Panitia Rapat Konsultasi Tahunan

Bitung, remajaGMIM – Untuk mempersiapkan Rapat Konsultasi Tahunan Komisi Pelayanan Remaja Sinode GMIM ditahun 2017 maka sesuai keputusan sidang majelis sinode tahun 2016 di wilayah Bunaken sudah ditetapkan wilayah Bitung...

Remaja Teladan Rayon Bitung Peduli Lingkungan

Remaja Teladan Rayon Bitung Peduli Lingkungan

Bitung, Remaja GMIM – Sebagai aksi nyata kepedulian terhadap lingkungan hidup, Remaja Teladan (Retel) rayon Bitung tahun 2016 menggelar bakti sosial dengan melakukan penanaman pohon, di Kelurahan Lirang, Kecamatan Lembeh...

Remaja GMIM Deklarasikan Tolak Narkoba

Remaja GMIM Deklarasikan Tolak Narkoba

Bitung, RemajaGMIM – Remaja Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) bertekad menolak segala bentuk narkotika dan obat-obatan terlarang (Narkoba). Demikian yang disampaikan Ketua Komisi Pelayanan Remaja Sinode GMIM Pnt. Moody...

Talent Show Retel Rayon Bitung di Efrata 2 Kakenturan

Talent Show Retel Rayon Bitung di Efrata 2 Kakenturan

RemajaGMIM – Sabtu malam, ratusan orang dari 16 jemaat GMIM Rayon Bitung tumpah ruah memadati gedung Gereja GMIM Efrata 2 wilayah Bitung I di Kakenturan I, kehadiran mereka untuk mendukung...

Tes Wawancara Retel Rayon Bitung Sukses

Tes Wawancara Retel Rayon Bitung Sukses

Bitung, RemajaGMIM – Komisi Pelayanan Remaja Sinode GMIM lewat Koordinatorium Pelayanan Remaja Rayon Kota Bitung sukses melaksanakan tes tertulis remaja teladan, Sabtu (30/4) di  GMIM Sentrum Bitung wilayah Bitung 1....

Wakil Ketua KPRS pimpin ibadah Remaja Rayon Bitung

Wakil Ketua KPRS pimpin ibadah Remaja Rayon Bitung

Bitung – Wakil Ketua Komisi Pelayanan Remaja Sinode (KPRS) GMIM Pnt. Meksi J. Sahensolar, SPi memimpin Ibadah Remaja Rayon Bitung yang bertempat di Jemaat Imanuel Aertembaga Wilayah Bitung 2, Minggu...