Tanggal 29 September 2018 KPRS Umumkan Pemenang Lomba PSdKR
Syalom, Siapa yang menjadi pemenang pada lomba Pesta Seni dan Kreatifitas Remaja (PSdKR) GMIM 2018 di wilayah Motoling dan Kumelembuay akan diketahui pada Sabtu 29 September. Kepastian itu disepakati bersama Komisi Pelayanan Remaja Sinode (KPRS)